Senin, 29 April 2013

Unik, Kini di Saudi Arabia Bersalju !


By on 00.51




1 (33)





Kota Hael di  barat laut Arab Saudi kini  ditutupi dengan salju hari Minggu kemarin , setelah hampir tiga hari tanpa henti cuaca tak menentu , menurut koresponden Al Arabiya.
Sedangkan di sejumlah provinsi di wilayah Saudi lainnya terkena  banjir dan hujan es , dan suhu menurun drastis.
Banyak orang memposting gambar di Twitter dan situs jejaring sosial lain yang menunjukkan salju di Saudi diduga diambil dari kota Hael Arab Saudi.
sumber :eranuslim

0 komentar:

Posting Komentar